Begitu besar pahalanya menuntut ilmu,dan begitu wajibnya mencari ilmu,sehingga Muhammad nawawi bin umar dalam kitab nya menerangkan bahwa menuntut ilmu itu dari pada cabang iman no ke tujuh belas dari pada cabang iman yang tujuh puluh tujuh sebagai mana nadhomannya watlub lilmin tsumma lakinhkul waro dst.
Dari Abdullah bin mas,ud bahwasanya rosululloh saw telah bersabda: Siapa yang mengetahui/faham satu bab daripada ilmu kemudian bermanfaat untuk dunia dan akhiratnya,Maka ilmu yang satu bab tersebut lebih baik dari pada umur dunia tujuh ribu tahun yang siangnya di pakai puasa sunat dan malamnya di pakai qiamullail yang di terima oleh Allah swt..
Dan dari mu,ad binjabal bahwasanya Rasulullah saw telah bersabda : belajarlah kamu sekalian...sebab mempelajari ilmu itu menjadikan kebaikan, membacanya menjadikan seolah olah mambaca tasbih,membahas ilmu seolah olah berjihad.,mencarinya ibadah,mengamalkan nya sodaqoh,menyerahkan ilmu kepada ahlinya seolah olah qurbah,ibadah,berpikir dalam ilmu menandingi puasa,menghapalkannya menandingi puasa
itulah setitik dari pada fadilah nya mencari ilmu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar